Deskripsi
Proses seleksi karyawan baru merupakan investasi yang penting bagi organisasi maupun kandidat itu sendiri. Mengembangkan serta mempertahankan suatu sistem seleksi yang membuahkan hasil sangat penting untuk keberhasilan setiap organisasi. Keberhasilan rekutmen dilihat dari karyawan produktif yang menikmati tanggung jawab mereka dan terus mencari peluang untuk meningkatkan cara kerjanya. Oleh karena itu, Anda akan dibekali dengan berbagai teknik untuk dapat membuat proses rekutmen yang Anda lakukan menjadi sukses.
Outline :
- Petunjuk dasar wawancara
- Mendengarkan secara aktif
- Jenis-jenis pertanyaan
- Menangkap Bahasa Tubuh
- Hambatan dalam wawancara
- Wawancara seleksi dan perekrutran
- Persiapan wawancara
- Tahap-tahap wawancara
- Tindak Lanjut wawancara
- Evaluasi wawancara