Deskripsi
Informasi merupakan aktiva tidak berujud yang sangat penting dibandingkan dengan berbagai aktiva berujud yang dimiliki perusahaan. Bahkan saat ini informasi dipergunakan perusahaan untuk dapat bertahan hidup dan menciptakan keunggulan kompetitif. Persaingan semakin tajam dan bervariasi, sehingga dibutuhkan inovasi baru dalam pelaksanaan bisnis.
TUJUAN PRODUK
Pelatihan ini memberikan wawasan kepada peserta terhadap manfaat informasi bagi manajamen dan perusahaan. Materi yang dibahas meliputi konsep teknologi informasi, sistem informasi dan dunia bisnis, pengembangan sistem informasi, end user computing, serta pengelolaan sistem informasi manajemen.