Deskripsi
Persaingan bisnis yang kompetitif memunculkan kebutuhan personel-personel tim di garda depan yang terlatih agar memberikan hasil yang berdampak. Luxury experiences merupakan salah satu cara untuk mendapatkan dan mempertahankan pelanggan yang tepat, dimana itulah yang merupakan ukuran kesuksesan sebenarnya, tidak lagi angka penjualan di atas kertas. Tim pelayanan garda depan Anda harus berpengetahuan dan mampu berbicara dalam bahasa yang mentouch customer Anda (speak the languanges of luxury), memiliki kejelasan informasi, memiliki passion atas brand yang diwakili, dan dapat menciptakan momenmomen berharga yang berkesan bagi pelanggannya dengan luxury brand yang dimiliki. Dilihat dari sisi customer luxury, pengambilan keputusan membeli produk atau jasa yang luxury tidak didasari kebutuhan, namun lebih kepada desire (hasrat), dimana hasrat tersebut timbul dari emosi. Pada akhirnya, orang akan mengingat bagaimana brand , produk maupun pelayanan kitalah membuat mereka merasakan pengalaman istimewa atau sebaliknya. Semua yang berasosiasi dengan luxury mengkoneksikan customer melalui emosi, visualisasi dan personalisasi. Oleh karena itu, untuk mencapai customer experience yang istimewa
TUJUAN PRODUK
pelatihan “Emotional Communication Skill & Team Spirit for Luxury Experience” kami kali ini bermanfaat dalam rangka mempersiapkan SDM di retail dan bidang pelayanan yang melebihi ekspektasi dan meningkatkan kerja sama tim.