Deskripsi
Apabila program community development dapat berjalan dengan baik, maka dengan sendirinya citra perusahaan akan semakin baik dimata masyarakat. Secara umum pemberdayaan masyarakat bertujuan untuk menjadikan masyarakat mandiri, yaitu memiliki kemampuan untuk memilih, mempersiapkan, memutuskan dan melaksanakan sesuatu yang dianggapnya diperlukan dalam kehidupan. Untuk mencapai tujuan tersebut, penting bagi perusahaan agar mengelola community development dengan baik