Basic Managerial Skills and Leadership

Investation : Rp899,000.00

Category :

Unit Kompetensi :

  • Basic soft skill “win-win communication”
  • Kompetensi managerial dan leadership
  • Kekhususan interaksikerja sebagai atasan
  • Konsep directing-coaching-counseling-delegating
  • Pengenalan gaya kepemimpinan diri
  • Pengenalan metode-metode problem solving
  • Praktik/ role play directing-coaching-counseling-delegating
  • Team cohesiveness

Deskripsi

    Peran manajer saat ini lebih menantang daripada masa lalu karena adanya berbagai tantangan yang terjadi di dunia saat ini. Perubahan bersifat lebih kompleks, lebih sering terjadi, dan lebih cepat dari yang pernah terjadi sebelumnya. Perubahan akan terus menerus terjadi dengan cepat di dunia bisnis saat ini dan pada kenyataannya, kemungkinan besar tempat kerja tidak akan pernah lagi menjadi “stabil” seperti definisi dunia tradisional. Hanya pemimpin yang handal yang dapat mengelola gejolak di tempat kerja ke arah yang positif dan membangun. Training ini dibuat untuk membantu anda memiliki kemampuan dan keahlian dalam berinteraksi terhadap bawahan dan pekerjaan anda.”

Get Use Here

Contact us